Pemadam hutan menghadapi tantangan unik yang membutuhkan alat portable pump handal dan dapat diandalkan. Salah satu perangkat “lightweight fire suppression” penting dalam memerangi karhutla adalah pompa jinjing Honda GXH50 series 4-tak 2.5 hp dari Alphafire.

Fitur Utama:
- Kuat & Efisien: Pompa pemadam menghasilkan pressure 85 psi, aliran flow 53 GPM (200 L/Min). Ideal bagi tim pemadam kebakaran.
- Portabel: Ringan, desain kompak, enteng dibawa / di jinjing ke lokasi terpencil.
- Efektif: Pompa pemadam memompa optimal dengan tekanan besar untuk memadamkan secara cepat.
- Mudah Dirawat: Mesin 4-stroke tahan debu, kotoran, juga cuaca ekstrem. Pemeliharaan sederhana dan suku cadang tersedia.
Spesifikasi:
- Keong Pompa Pemadam:
- Jenis: Single stage sentrifugal pump;
- Port Inlet: 1.5 inch Male NHT;
- Port Keluaran: Machino 1-1/2 inch;
- Material: Aluminium corrosive-resistant product, Stainless Steel Pump Shaft, Alu. Impeller anti karat;
- Warna: Merah;
- Berat: ±9 kilogram;
- Tekanan (Pressure) Maks.: 5.9 bar;
- Flow.: 53 galon/menit (200 LPM);
- Mesin Pompa Jinjing Pemadam:
- Tipe: 4-stroke, OHV, horizontal, 1-cylinder;
- Daya.: 1.6kW (2.1 HP) @ 7000 RPM;
- Torsi.: 2.7 Nm (2.0 lb-ft) at 4500 RPM;
- Kapasitas Oli: 0.25 L;
- Kapasitas Tangki Bensin: 1 Liter (Pertalite / Pertamax Fuel);
- Konsumsi Fuel (BBM): 1 Ltr/Jam;
- Starting Pump System: Recoil starter;
- Emisi: EPA, Carb;
Jual Pompa Pemadam – Paket Lengkap Produk:
- Hose: 1-1/2” x 20 M;
- Combination Nozzle: 1.5”;
- Suction Hose: 3 M, 1,5 inci c/w footvalve strainer;
Manfaat Produk:
- Harmonisasi lightweight pump, powerful engine 4-stroke, efisiensi fuel, durabilitas & minim perawatan.
- Perangkat vital dalam menjaga keamanan / kesejahteraan masyarakat serta ekosistem.
Kesimpulan:
Belanja Produk Pompa Jinjing Honda GXH50 adalah solusi tepat buat pemadaman kebakaran. Ringan, portabel, kuat, & tahan lama, pompa pemadam membantu pasukan pemadam (brigade) melindungi masyarakat.