Pompa Honda Jinjing Alphafire GXH50: Andalan Pemadam Hutan

Pemadam hutan menghadapi tantangan unik yang membutuhkan alat portable pump handal dan dapat diandalkan. Salah satu perangkat “lightweight fire suppression” penting dalam memerangi karhutla adalah pompa jinjing Honda GXH50 series 4-tak 2.5 hp dari Alphafire.

Jual Pompa Jinjing Honda GXH50 - Harga Termurah

Fitur Utama:

  • Kuat & Efisien: Pompa pemadam menghasilkan pressure 85 psi, aliran flow 53 GPM (200 L/Min). Ideal bagi tim pemadam kebakaran.
  • Portabel: Ringan, desain kompak, enteng dibawa / di jinjing ke lokasi terpencil.
  • Efektif: Pompa pemadam memompa optimal dengan tekanan besar untuk memadamkan secara cepat.
  • Mudah Dirawat: Mesin 4-stroke tahan debu, kotoran, juga cuaca ekstrem. Pemeliharaan sederhana dan suku cadang tersedia.

Spesifikasi:

  • Keong Pompa Pemadam:
    • Jenis: Single stage sentrifugal pump;
    • Port Inlet: 1.5 inch Male NHT;
    • Port Keluaran: Machino 1-1/2 inch;
    • Material: Aluminium corrosive-resistant product, Stainless Steel Pump Shaft, Alu. Impeller anti karat;
    • Warna: Merah;
    • Berat: ±9 kilogram;
    • Tekanan (Pressure) Maks.: 5.9 bar;
    • Flow.: 53 galon/menit (200 LPM);
  • Mesin Pompa Jinjing Pemadam:
    • Tipe: 4-stroke, OHV, horizontal, 1-cylinder;
    • Daya.: 1.6kW (2.1 HP) @ 7000 RPM;
    • Torsi.: 2.7 Nm (2.0 lb-ft) at 4500 RPM;
    • Kapasitas Oli: 0.25 L;
    • Kapasitas Tangki Bensin: 1 Liter (Pertalite / Pertamax Fuel);
    • Konsumsi Fuel (BBM): 1 Ltr/Jam;
    • Starting Pump System: Recoil starter;
    • Emisi: EPA, Carb;

Jual Pompa Pemadam – Paket Lengkap Produk:

  • Hose: 1-1/2” x 20 M;
  • Combination Nozzle: 1.5”;
  • Suction Hose: 3 M, 1,5 inci c/w footvalve strainer;

Manfaat Produk:

  • Harmonisasi lightweight pump, powerful engine 4-stroke, efisiensi fuel, durabilitas & minim perawatan.
  • Perangkat vital dalam menjaga keamanan / kesejahteraan masyarakat serta ekosistem.

Kesimpulan:

Belanja Produk Pompa Jinjing Honda GXH50 adalah solusi tepat buat pemadaman kebakaran. Ringan, portabel, kuat, & tahan lama, pompa pemadam membantu pasukan pemadam (brigade) melindungi masyarakat.