Pernahkah Anda bekerja di lingkungan dengan risiko kebakaran tinggi? Jika ya, maka dipastikan sangat perlu mendapatkan perlindungan ekstra. Coverall anti api Nomex IIIA 6 oz adalah solusi tepat untuk menjaga keselamatan Anda.

Dirancang khusus menahan panas, percikan api, dan bahkan kobaran api, coverall merk Nomex layak dijadikan andalan pekerja di berbagai perusahaan berisiko high-risk seperti migas, pabrik kimia, utilitas listrik, pertambangan, pengelasan, & pemadam kebakaran.
Alasan Memilih Coverall Wearpack Nomex Merk OFI
- Kualitas Premium Dupont: Dibuat memakai material Aramid tahan panas asli dari Dupont, coverall fire retardant mampu menciptakan perisai maksimal.
- Ketahanan Luar Biasa: Konstruksi kokoh disertai pengaplikasian kain fire retardant berkualitas, memastikan coverall tahan lama, meskipun berada di kondisi kerja paling ekstrim.
- Nyaman Digunakan: Desain ergonomis ditambah bahan lembut, membuat pengguna selalu enak bergerak sepanjang hari.
- Perlindungan Optimal: Lapisan fireproof pelindung canggih, memberikan pertahanan efektif terhadap api dan panas.
- Sesuai Standarisasi Internasional: Telah memenuhi regulasi safety NFPA 2112-2018, EN ISO 11612-2015, EN ISO 1149-5, ASTM F1506, dan ASTM F1959 (70E).
Spesifikasi Detail Baju Coverall Nomex 6 oz
- Varian: Diproduksi dalam model terusan (wearpack) atau dua bagian (jacket & pants) agar memberi fleksibilitas penggunaan.
- Material: 93% Meta-Aramid (Nomex), 5% Para-Aramid (Kevlar), 2% serat karbon anti-statis.
- Berat: 6.0 oz/yd² (ringan namun tetap kuat).
- Resleting: YKK metal nickle free #5 Flame Retardant, dilengkapi Velkro sebagai keamanan tambahan.
- Snap Button: Kuningan, mengacu aturan Oeko-Tex Standard 100.
- Strip Reflektif: Kombinasi kuning limau & perak, menghasilkan visibilitas terang, sewaktu keadaan gelap.
- Benang: Heat-Resistant Aramid.
- Garansi: 1 tahun.
- Warna: Standar merah, ataupun bisa disesuaikan berdasarkan kebutuhan (orange, royal blue, dark navy).
- Fitur: Kantong multifungsi, tempat cantolan senter dan HT, beserta pengencang Velcro di ujung lengan & celana.
Aplikasi Coverall Nomex IIIA 6 oz
- Oil and Gas: Karyawan Pertamina di rig, kilang minyak Pertamina, & juga pipa gas, sangat memerlukan proteksi melawan api serta panas.
- Chemical Plant: Proses produksi kimiawi sering melibatkan material mudah terbakar, sehingga pemakaian coverall anti api penting sekali bagi personil.
- Electricity Utility: Teknisi listrik yang bertugas di dekat sumber listrik bertegangan tinggi, perlu melindungi diri dari ancaman sengatan listrik & kebakaran.
- Mining: Pekerja tambang kerap kali dihadapkan pada suhu ekstrem maupun resiko ledakan gas, karena itu fireproof coverall menjadi perlengkapan wajib.
- Welding: “Sparks” pekerjaan mengelas, berpotensi membahayakan kulit & pakaian, karenanya coverall anti api sangatlah diperlukan.
- Firefighting: Petugas pemadam kebakaran membutuhkan pengamanan maksimum disaat berhadapan dengan api.
Dapatkan penjagaan terbaik dengan coverall anti api Nomex 6 oz original. Produk baju safety coverall tersedia dalam bermacam ukuran & dapat diatur menurut keperluan pemakai. Jangan ragu menghubungi kami untuk informasi lebih lengkap mengenai harga, ketersediaan, dan cara pemesanan.