Truk Pemadam Kebakaran Fire Hawk

Truk damkar atau pemadam kebakaran FIRE HAWK merupakan kendaraan pengendali api yang dibekali alat untuk mendeteksi adanya kebakaran dan alat untuk memadamkan api. Dilengkapi tangki air yang dibuat dari plat baja 4mm, dengan pilihan kapasitas mulai dari 2500 hingga 4000 liter air. Dan pilihan jenis truk single agent, double agent dan triple agent.

truk pemadam kebakaran

Kelebihan

  • Truk pemadam kebakaran dilengkapi dengan sistem monitoring;
  • Penentuan lokasi kendaraan secara real time dari pusat komando;
  • Perhitungan waktu reaksi kendaraan secara akurat (digital);
  • Memiliki sistem pemandu dan navigasi menuju lokasi kebakaran;

Produk Deskripsi

  • Merupakan truk pemadam kebakaran asli buatan Indonesia, yang dilengkapi teknologi canggih OBU Unit untuk menerima perintah tugas secara digital otomatis dari Command Center/ Unit Komando Pusat tanpa alat komunikasi tambahan lainnya (Telephone atau HT);
  • Truk pemadam yang ditenagai pompa tipe vehicle mounted fire pump by PTO, berkapasitas 528 GPM, berstandar EN-1028;
  • Sebuah truk pemadam kebakaran yang menerapkan Sistem Komunikasi data 2 (dua) arah, antara Unit Kendaraan dengan Unit Komando Pusat OBU, dimana unit di Kendaraan bisa mengirimkan data ke Unit Komando dan sebaliknya Unit Komando juga bisa mengirimkan perintah/ data ke unit Kendaraan.
truk pemadam kebakaran jenis single cabin

Spesifikasi Chasis Kendaraan

Kendaraan

HINO (Opsional MITSUBISHI);

Tipe

Sistem Penggerak 4 x 2;

Bahan Bakar

Solar / HSD;

Jumlah Ban

6 (+1) ban

Dimensi

Panjang : Lebar : Tinggi : Jarak Sumbu Roda :

5900 – 7200 mm;1900 – 2150 mm;2153 – 2300 mm;3300 – 3900 mm;

Mesin

Tipe Mesin:

Max Power:
Max Torque:
Displacement:
Jumlah Silinder:
Diesel 4 Langkah Segaris;
Direct Injection; Turbo Intercooler;
100 – 110 kW (136 – 150 ps) @2500 rpm;
35 – 45 kgm @1400-2500 rpm;
3900 – 4200 cc;
4 Sejajar;

Transmisi

Minimal manual 5 percepatan + 1 mundur;

Berat Kotor Kendaraan

8250 – 8700 kg (GVW);

Battery

12 – 24 VDC;

Standar Emisi Gas Buang

EURO-4.

truk pemadam kebakaran jenis twin agent